Pada bulan Mei tahun ini, Festival Bürgerfest kembali hadir dengan meriah di Luisenplatz, Darmstadt, tepatnya pada tanggal 25 Mei 2024. Festival ini menawarkan pengalaman kuliner yang menggoda, dengan menyajikan hidangan khas dari berbagai belahan dunia. Acara ini berlangsung dari pukul 12.00 hingga 18.00, memberikan kesempatan bagi masyarakat setempat dan pengunjung untuk menikmati beragam cita ...
Setahun sudah telah berlalu dalam masa jabatan Officer KMKI Hessen/MWD periode 2023/24. Untuk itu pada tanggal 28 April yang lalu, KMKI Hessen/MWD mengadakan acara pergantian pengurus.
Acara dilaksanakan di gedung MKIF di Frankfurt. Acara siang hari itu dimulai dengan games singkat, lalu dengan perkenalan officer yang masih menjabat. Sebelum mengakhiri masa jabatan mereka, para officer, mulai dar...
Pada bulan April 2024, KMKI mengadakan acara Wonder Race di Frankfurt. Lomba ini terdari 4 kelompok, dimana setiap kelompok beranggotakan 7 orang. Peserta berlomba-lomba menuju ke suatu titik temu terakhir yang disembunyikan. Untuk menuju ke titik temu tersebut peserta diberikan misi-misi yang harus dilakukan. Peserta memiliki waktu 3 jam untuk menyelesaikan misi-misi tersebut, dan jawaban-jawaban...